Cara Memasang Widget Real-time Statistik Who's.amung.us di Blog

Sebagai catatan saya pribadi dalam pengalaman, karena memang sudah banyak postingan mengenai cara memasang widget real-time stat (untuk mengetahui pengunjung yang online) di blog atau website.

Ada banyak situs yang menyediakan widget ini, salah satunya yang saya pakai seperti histats. Tapi pada kesempatan ini, saya akan menulis mengenai widget untuk mengetahui pengunjung yang online dengan who's.among.us.
Caranya yaitu dengan memasangkan java skript di blog kita:
Cara memasang java skript diblog :
  1. Log in ke blog Anda
  2. Pilih 'Rancangan' / 'Elemen dasar' /'add gadget'/'HTML java script'
  3. Copy-paste java script yang di peroleh dari situs who's.amung.us
  4. Selesai sudah (hasilnya seperti yang merah punya saya/lihat gambar)
Cara mendapatkan kode script who's.amung.us
  1. Kunjungi situs who's.amung.us
  2. Copy-paste kode javascript yang disediakan (dengan sebelumnya lakukan settingan tata letak dulu yang disesuaikan dengan keinginan Anda). Lihat gambar
  3. Jika Anda ingin bentuk yang lain dari widget yang ditawarkan di muka situs Who's.amung.us, silakan klik 'showcase' pada menu paling atas kanan. Disana banyak pilihan yang ditawarkan untuk fitur.

Catatan.
Tidak perlu registrasi. Ataupun mau, silakan lakukan dengan senang hati.
Keterangan gambar dengan lingkaran berwarna merah adalah settingan tempat.
Keterangan gambar dengan lingkaran berwarna biru adalah kode javascript.
Keterangan gambar dengan lingkaran berwarna pink adalah contoh tata letak.

1 komentar:

Cara menulis komentar
1. Ketik komentar Anda pada Kolom dibawah
2. Pilih account login Anda (Email)
3. Klik 'Poskan Komentar'
Saya harap Anda jangan berkomentar dengan bentuk SPAM, karena tidak akan dipublikasina. Jika Anda ingin menautkan link Blog, silakan be Follower (Baca:Cara menjadi followers blog)

Lebih diutamakan pada komentar yang bersifat ingin tahu (bertanya).